EFEKTIVITAS METODE ODOA (ONE DAY ONE AYAT) DALAM MENGHAFAL ALQURAN DI SMP MBAH BOLONG JOMBANG
Main Article Content
Abstract
Latar belakang penelitian ini adalah bahwa selama ini metode dalam menghafalkan Al-Qur’an cenderung belum optimal sehingga menghafal Al-Qur’an menjadi suatu aktivitas yang kurang menyenangkan. SMP Islam Mbah Bolong Watugaluh Jombang sudah mengembangkan metode ODOA (One Day One Ayat) dalam menghafalkan Al-Qur’an yang merupakan teknik alternative yang lebih menyenangkan. Permasalahan penenlitian ini adalah bagaimana pelaksanaan metode ODOA, sejauhmana efektivitas metode ODOA, dan apa saja faktor pendukung dan pemghamabt pelaksanaan metode ODOA dalam menghafal Al-Qur’an bagi siswa SMP Islam Mbah Bolong Jombang. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif, dengan mengambil latar SMP Islam Mbah Bolong Jombang. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi secar berpartisipasi, wawncara, serta dokumentasi. Analisis data dilakukan dengan memberi makna atau penafsiran terhadap data yang berhasil dikumpulkan dan dari makna itulah ditarik kesimpulan.
Article Details
References
AlKaheel, Abdul Adem, (2010). Berbagi pengalaman menjadi Hafidz Al-Qur’an, Jakarta: Tarbawi Press,
Darojat, Zakiah, (1970). Ilmu jiwa Agama, Jakarta: Bulan Bintang,.
Hasan, Agus Bashori Al-anowi & Muhammad Syu’aib Ak-Faiz Al Sanuwi, Imam Nawawi, (2006).Tarjamah Riyadhus Sholihin JIlid 2, Surabaya: Duta Ilmu,
Hermawan, Sukman & Evi Luthfiaty, (2011). Panduan Tahfidz Qur’an Jilid 1 One Day One Ayat, Bandung: PPPA Daarul Qur’an
Makhdlori, Muhammad. (2007) .Keajaiban Membaca Al-Qur’an, Yogyakarta: Diva Press,
Moleong, Lexy. (1998). .Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung: Remaja Rosdakarya,
Sugiyono, (2008). Metode Penelitian Pendidikan, Bandung: CV. Alfabeta,
Suharsimi Arikunto, (2010).Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik, Jakarta: RinekaCipta,
Raco, J.R. (2010). Metode Penelitian Kualitatif: Jenis, Karakter dan Keunggulannya, Jakarta: Grasindo,
Sa’adullah S.Q. 9 Cara Praktis Menghafal Al-Qur’an. Jakarta: Gema Insani, 2008.
Syahadah, Abdullah Mahmud. (2002).Ulum