PERBEDAAN PERKEMBANGAN KEMAMPUAN MEMBACA SUKU KATA SISWA SLOW LEARNER KELAS RENDAH DAN KELAS TINGGI DI SDN KAPASARI I SURABAYA YANG DIAJAR DENGAN METODE QIRAATI (STUDI KASUS)

Main Article Content

Azizatul Fithriyah Bambang Yulianto Titik Indarti

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perkembangan kemampuan membaca suku kata siswa slow learner kelas rendah dan kelas tinggi di SDN Kapasari I Surabaya yang diajar dengan metode qiraati. Untuk mencapai tujuan tersebut, peneliti melakukan kegiatan membaca suku kata dengan mengadaptasi dari pembelajaran metode qiraati. Setiap kegiatan membaca suku kata yang dilakukan dijadikan sumber data untuk kemudian  diidentifikasi, dianalisis dan dideskripsikan. Hasil penelitian ini dirinci dalam bentuk deskripsi tulisan tangan siswa yang dijabarkan kemampuan menunjuk huruf yang didengar, membaca huruf vokal, membaca huruf konsonan, membaca suku kata berpola KV, dan membaca suku kata berpola KVKV. Berdasarkan deskripsi hasil pengamatan peneliti terhadap subjek penelitian diketahui bahwa metode qiraati dapat mengembangkan kemampuan membaca suku kata siswa slow learner. Peran guru pembimbing dan orang tua pada proses perkembangan kemampuan membaca suku kata sangatlah penting.

Article Details

How to Cite
[1]
A. Fithriyah, B. Yulianto, and T. Indarti, “PERBEDAAN PERKEMBANGAN KEMAMPUAN MEMBACA SUKU KATA SISWA SLOW LEARNER KELAS RENDAH DAN KELAS TINGGI DI SDN KAPASARI I SURABAYA YANG DIAJAR DENGAN METODE QIRAATI (STUDI KASUS)”, JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT, vol. 9, no. 1, p. 255, Jan. 2021.
Section
Artikel

References

6. DAFTAR PUSTAKA
Budiyanto. (2005). Pengantar Pendidikan Inklusif berbasis Budaya Lokal.Jakarta: Depdiknas
Chaplin, J P. 2005. Kamus lengkap psikologi. Jakarta : Rajawali Press.
Creswell, John W. (2008). Educational research: planning, conducting, evaluatingquantitative and qualitativeresearch. Third Edition. PearsonEducational International.
Dalman. (2013). Keterampilan membaca. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.
Hasan, S., & Wahyuni, T. (2018). Kontribusi Penerapan Metode Qiroati Dalam Pembelajaran Membaca Al-Qur'an Secara Tartil. Al-i'tibar : Jurnal
Pendidikan Islam, 5(1), 45-54. https://doi.org/10.30599/jpla.v51.317
Hernowo. (2015). Quantum reading: cara cepat nan bermanfaat untuk merangsangmunculnya potensi membaca. Bandung: Kaifa.
Hodgson, F.M. (1960). Learning modern language. London: Routledge & HeganPau
Jean Piaget. Bärbel Inhelder 2010. Psikologi anak. Pustaka Pelajar: Yogyakarta
Kelembagaan Ristekdikti,https://kelembagaan.ristekdikti.go.id
Lado, Robert. 1976. Language Testing the construction and use of foreignlanguage test. London: Longman group Ltd.
Lembaga Qiraati Pusat Semarang. Metode pembelajaran Qiraati. (Online) http://www.Qiraatipusat.or.id/p/metode-pembelajaran-Qiraati.html
Mara, I. (2019). Pintar mendunia metode suku kata. Diperoleh pada tanggal 21Juni 2019, dari http://intanmara.blogspot.com/
Muhsyanur. 2014. Membaca (suatu keterampilan berbahasa reseptif).Yogyakarta: Buginese Art.
Mumpuniarti (2007). Pendekatan Pembelajaran bagi Anak Hambatan Mental.Yogyakarta: Kanwa Publisher.
Musfiqon, M. (2012). Metodologi penelitian pendidikan. Jakarta: Prestasi PustakaKarya.
Nadhifah, N. (2017). Metode Qira’ati dan kemampuan membaca Al-qur’an.(Online) http://eprints.walisongo.ac.id/7452/3/BAB%20II.pdf.
Reddy, G. L., Ramar, R., & Kusuma, A. (2006). Slow Learner: Their Psychology and Instruction. New Delhi: Discovery Publishing House.
Rober L., Solso., dkk. 2008. Psikologi kognitif. Jakarta: Erlangga.
School Psycologist. http://schoolpsychologistfiles.com/slowlearnerfaq/
Semi, M. Atar. (2012). Metodologi Penelitian Sastra. Bandung: Angkasa
Soekanto, Sujono. (1995). Sosiologi suatu pengantar. Jakarta: Raja GrafindoPersada.
Sugihartono, dkk. (2007). Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: UNY Press.
Sugiyono. 2012. Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D. Bandung:Alfabeta.
Suprijono, Agus. (2017). Cooperative learning (teori & aplikasi PAIKEM).Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Suyatno. (2004). Teknik pembelajaran dan sastra. Surabaya: SIC.
Suttrisno, Riyanto, Y., & Subroto, W. T. (2020). Pengaruh Model Value Clarification Technique (Vct) Berbasis Kearifan Lokal Terhadap Motivasi Belajar Dan Hasil Belajar Siswa. NATURALISTIC : Jurnal Kajian Penelitian Pendidikan Dan Pembelajaran, 5(1), 718-729. Retrieved from https://journal.umtas.ac.id/index.php/naturalistic/article/view/836.
Tafsir, Ahmad. (2011). Metodologi pengajaran agama Islam. Bandung: RemajaRosdakarya.
Triani, N., & Amir (2013). Pendidikan Anak Berkebutuhan Khusus Lamban Belajar (Slow Learner). Jakarta: Luxima.
Winarsunu, Tulus. (2012). Statistik dalam penelitian psikologi & pendidikan.Malang: UMM Press.
Yule, George. (1996). The study of language Second Edition. Cambridge: University Press.