PENINGKATAN KINERJA TENAGA PENDIDIK DALAM MENYUSUN RPP DI SDN TALAMAU KABUPATEN PASAMAN BARAT

Main Article Content

Titis Suryani

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah: Untuk meningkatkan Kinerja Guru dalam menyusun RPP dan untuk mengukur persentase efektivitas supervisi akademik dalam meningkatkan keterampilan menyusun RPP guru di SDN 06 Talamau tahun pelajaran 2019-2020. Pelaksaan dilakukan di SDN 06 Talamau Kabupaten Pasaman Barat tahun pelajaran 2019-2020 Dengan Jumlah guru yang menjadi bahan supervisi sebanyak 8 orang. PTS ini dilakukan pada guru melalui supervisi akademis kepala sekolah. Tindakan dilaksanakan dalam 2 siklus, Kegiatan dilaaksanakan pada semester Ganjil tahun pelajaran 2019-2020.Lama penelitian 5 pekan efektif dilaksanakan mulai tanggal  2 September –  4 Oktober 2019. Dalam pelaksanaan tindakan, rancangan dilakukan dalam 2 siklus yang meliputi ; (a) perencanaan, (2) tindakan, (3) pengamatan, (4) refleksi. Dan hasil penelitian peningkatan kinerja pengajar pada saat menyusun RPP melalui pengawasan akademis kepala sekolah hasilnya relatif baik. Hal itu tampak dalam pertemuan dari 8 orang guru yang pada saat melakukan penelitian ini,nilai  rata-rata mencapai ; 66,25  bertambah tinggi menjadi 81,875  pada siklus 1 siklus ke 2 meningkat menjadi 15,6.

Article Details

How to Cite
[1]
T. Suryani, “PENINGKATAN KINERJA TENAGA PENDIDIK DALAM MENYUSUN RPP DI SDN TALAMAU KABUPATEN PASAMAN BARAT”, JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT, vol. 9, no. 1, p. 592, Feb. 2021.
Section
Artikel

References

Ahmad, Arifin Zainal. 2012. Perencanaan Pembelajaran dari Desain Sampai Implementasai. Yogyakarta: Pedagogia
Arikunto, Suharsimi. (2002). Dasar-dasar Evaluasi pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.
Arikunto, Suharsimi, 2007. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: PT Bumi Aksara.
Anwar, Moch. Idochi. 2004. Administrasi Pendidikan dan Manajemen Biaya Pendidikan. Bandung: Alfabeta
Depdiknas. 1997. Petunjuk Pengelolaan Adminstrasi Sekolah Dasar. Jakarta: Depdiknas.
Depdiknas. 2001. Manajemen Peningkatan Mutu Berbasis Sekolah. Jakarta: Depdiknas.
Depdiknas. 2010. Supervisi Akademik; Materi Pelatihan PenguatanKemampuan Kepala Sekolah; Jakarta: Depdiknas.
Glickman Carl.D. (1981). Developmental Supervision: Alternative Practices for Help-ing Teachers Improve Instruction. Asspciation for Supervision and Curriculum Development, Virginia: Alexandria.