PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK KEGIATAN WAWANCARA MELALUI PENERAPAN METODE DEMONSTRASI SISWA

Main Article Content

Sabaria Ndruru

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah (1) untuk mengetahui peningkatan keterampilan menyimak kegiatan wawancara melalui penerapan metode Demonstrasi, (2) untuk mendeskripsikan proses penerapan metode Demonstrasi pada materi menyimak kegiatan wawancara. Jenis penelitian yang diterapkan yaitu penelitian tindakan kelas terdiri dari perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Nilai rata-rata kemampuan siswa dalam menyimak kegiatan wawancara siklus I 20,86% dan siklus II meningkat 89,65%. Rata-rata hasil pengamatan lembar observasi guru/peneliti siklus I 64,28% dan siklus II meningkat 77,67%. Rata-rata hasil pengamatan lembar observasi siswa siklus I 66,19% dan siklus II meningkat 70,90%. Dari hasil penelitian Peningkatan Keterampilan Menyimak Kegiatan Wawancara melalui Penerapan Metode Demonstrasi Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Onohazumba Tahun Pembelajaran 2021/2022 mengalami peningkatan yang signifikan.

Article Details

How to Cite
[1]
S. Ndruru, “PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK KEGIATAN WAWANCARA MELALUI PENERAPAN METODE DEMONSTRASI SISWA”, JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT, vol. 10, no. 1, pp. 493-497, Jan. 2022.
Section
Artikel

References

Adirasa Hadi Prastyo, D. (2021). Bookchapter Catatan Pembelajaran Dosen di Masa Pandemi Covid-19. Nuta Media.
Arikunto, S. (2013). Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Bumi Aksara.
Djamarah, S. B. (2006). Strategi Belajar Mengajar. PT Rineka Cipta.
Gee, E., Harefa, D. (2021). Analysis of Students’ Mathematic Analysis of Students' Connection Ability and Understanding of Mathematical Concepts. MUSAMUS JOURNAL OF PRIMARY EDUCATION, 4(1).
Harefa, D., Ndruru, M., Ndraha, L., M. (2020). Teori Model Pembelajaran Bahasa Inggris Dalam Sains. CV Insan Cendekia Mandiri.
Harefa, D., Telambanua, K. (2020). Teori manajemen bimbingan dan konseling. CV. Embrio Publisher.
Harefa, D., Telaumbanua, T. (2020). Belajar Berpikir dan Bertindak Secara Praktis Dalam Dunia Pendidikan kajian untuk Akademis. CV. Insan Cendekia Mandiri.
Harefa, D., dkk. (2022). Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Belajar Siswa. Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, 8(1), 325–332.
Harefa, D., D. (2020). Penerapan Model Pembelajaran Cooperatifve Script Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika. JKPM (Jurnal Kajian Pendidikan Matematika), 6(1), 13–26.
Harefa, D, D. (2020). Peningkatan Hasil Belajar IPA pada Model Pembelajaran Creative Problem Solving (CPS). Musamus Journal of Primary Education, 3(1), 1–18.
Harefa, D. (2018). Efektifitas Metode Fisika Gasing Terhadap Hasil Belajar Fisika Ditinjau Dari Atensi Siswa (Eksperimen Pada Siswa Kelas Vii Smp Gita Kirtti 2 Jakarta). Faktor Jurnal Ilmiah Kependidikan, 5(1), 35–48.
Harefa, D. (2020). Peningkatan Hasil Belajar Siswa Dengan Pembelajaran Kooperatif Make A Match Pada Aplikasi Jarak Dan Perpindahan. GEOGRAPHY : Jurnal Kajian, Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan, 8(1), 1–8. https://doi.org/https://doi.org/10.31764/geography.v8i1.2253
Harefa, D. (2021). Monograf Penggunaan Model Pembelajaran Meaningful Instructional design dalam pembelajaran fisika. CV. Insan Cendekia Mandiri.
Laia, B., D. (2021). Pendekatan Konseling Behavioral Terhadap Perkembangan Moral Siswa. Jurnal Ilmiah Aquinas, 4(1), 159–168.
Surur, M., D. (2020). Effect Of Education Operational Cost On The Education Quality With The School Productivity As Moderating Variable. Psychology and Education Journal, 57(9), 1196–1205.
Telaumbanua, M., Harefa, D. (2020). Teori Etika Bisnis dan Profesi Kajian bagi Mahasiswa & Guru. Yayasan Pendidikan dan Sosial Indonesia Maju (YPSIM) Banten.