PENINGKATAN MINAT BELAJAR SOSIOLOGI MELALUI MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF WORDWALL BERPADUKAN PADLET DI KELAS XC SMA NEGERI 9 PONTIANAK

Main Article Content

Benedictus Audy Andarto Iwan Ramadhan Hainon Hainon

Abstract

Tujuan dari penelitian tindakan kelas (PTK) ini adalah untuk meningkatkan minat belajar sosiologi melalui media pembelajaran interaktif word wall berpadukan padlet di Kelas XC SMA Negeri 9 Pontianak. Minat belajar peserta didik merupakan sebuah kunci dalam keberhasilan pendidikan di dalam kelas, maka untuk meningkatkan sebuah minat, guru harus merubah strategi pembelajarannya sesuai dengan kebutuhan yang ada di kelas. Masalah yang nampak dari kurangnya minat belajar sosiologi di kelas XC SMA Negeri 9 Pontianak adalah karena pelajaran sosiologi terjadwal di jam terakhir KBM sehingga mereka kehilangan konsentrasi dan fokus dan kurangnya variasi media pembelajaran yang digunakan sehingga membuat mereka merasa bosan dengan metode belajar yang biasanya diterapkan. Metode penelitian yang digunakan adalah PTK dengan empat tahapan yakni perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Data diambil menggunakan observasi langsung, wawancara, dan dokumentasi. Peserta didik kelas XC SMA Negeri 9 Pontianak berjumlah 30 orang. Hasil dari penelitian ini menunjukan adanya perubahan minat belajar secara bertahap untuk setiap siklus, pada siklus pertama 40% (12 orang), siklus kedua 70% (21 orang), siklus ketiga 90% (27 orang) dari total keseluruhan siswa 30 orang. Dengan demikian, penelitian ini mampu memberikan kontribusi pada guru tentang peningkatkan minat belajar sosiologi melalui media pembelajaran interaktif wordwall berpaduka padlet, yang kreatif, inovatif, dan kolaboratif antara guru dan peserta didik.

Article Details

How to Cite
[1]
B. Andarto, I. Ramadhan, and H. Hainon, “PENINGKATAN MINAT BELAJAR SOSIOLOGI MELALUI MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF WORDWALL BERPADUKAN PADLET DI KELAS XC SMA NEGERI 9 PONTIANAK”, JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT, vol. 12, no. 3, pp. 1-6, Sep. 2024.
Section
Artikel

References

Ardana Yasa, I. K. D. C., Agung, A. A. G., & Simamora, A. H. (2021). Pengembangan Multimedia Interaktif pada Mata Pelajaran IPA Kelas VI Sekolah Dasar. Jurnal Edutech Undiksha, 9(1), 104–112. https://doi.org/10.23887/jeu.v9i1.32523
Arifin, M. F. (2020). Kesulitan Belajar Siswa dan Penanganannya pada Pembelajaran Matematika SD. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(5), 10–20. https://doi.org/10.58578/alsys.v3i1.743
Asmadi, A. (2022). Pemanfaatan Game Edukasi Wordwall untuk Meningkatkan Proses Belajar Online. Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar, 6(3), 945–962. https://doi.org/10.26811/didaktika.v6i3.1048
Dini, A. M., Fibrianto, A. S., Huda, A. T. F., Azzahra, A. S., Cempaka, L., Muna, N. N., Lestari, N., & Titis, T. (2023). Navigating The Flow of Challenges: Problematics of Implementing Kurikulum Merdeka in Sociological Subject at SMAN 1 Tumpang-Malang. Jurnal Sosiologi Pendidikan Humanis, 08(1), 21–39.
Faizzah, A. N. (2023). Penerapan Media Pembelajaran Padlet dengan Strategi Collaborative Learning untuk Melatih Keterampilan Menulis Teks Bahasa Jerman. Journal Deutsch Als Fremdsprache in Indonesien, 7(1).
Hasan, M., Milawati, M., Darodjat, D., Khairani, H., Tahrim, T., Anwari, A. M., Rahmat, A., Masdiana, M., & Indra, I. M. (2021). Media Pembelajaran. In F. Sukmawati (Ed.), Tahta Media Group (1st ed.). Tahta Media Group.
Imran, I. (2023). Merdeka Curriculum: Assessment Implementation and Reporting System At Mujahidin Pontianak Private High School. Jurnal Scientia, 12(4), 874–880.
Iwan Ramadhan. (2023). Kurikulum Merdeka : Proses Adaptasi dan Pembelajaran di Sekolah Menengah Atas. Journal of Education Research, 4(4), 1846–1853.
Kunto Aribowo, E. (2021). Wordwall: Media Pembelajaran Interaktif Mulai dari Quiz, Wordsearch, hingga Anagram. Erickunto.Com. https://www.erickunto.com/2020/11/wordwall-media-pembelajaran-interaktif.html
Maulid, R. R. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Discovery Learning Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Teknik Pengelasan Kelas XI SMK Negeri 1 Trowulan. Jptm, 11(01), 27–37.
Melati, R., Yuliati, T., & Desyanti, D. (2023). Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Interaktif Pada Mata Pelajaran Sosiologi Kelas XII SMA N 4 Dumai. Jurnal Teknologi Komputer Dan Informasi, 11(2).
Mulyadi, A. (2018). Menumbuhkan Minat Belajar Siswa dan Tantangan Guru. Institut Agama Islam Negeri Madura.
Mustika, M., Sugara, E. P. A., & Pratiwi, M. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif dengan Menggunakan Metode Multimedia Development Life Cycle. Jurnal Online Informatika, 2(2), 121. https://doi.org/10.15575/join.v2i2.139
Nafi’ah, J., Jauhari Faruq, D., & Mutmainah, S. (2023). Karakteristik Pembelajaran Pada Kurikulum Merdeka Belajar Di Madrasah Ibtidaiyah. Jurnal Auladuna, 3(1), 10–27.
Nijal, L., & Siswanto, D. (2023). Pelatihan Pemanfaatan Ed Puzzel Dalam Pembuatan Media Pembelajaran Interaktif Bagi Guru MAN 2 Model Pekanbaru. J-COSCIS Journal of Computer Science Community Service.
Ramadhan, I. (2023). Dinamika Implementasi Kurikulum Merdeka Di Sekolah Pada Aspek Perangkat Dan Proses Pembelajaran. Academy of Education Journal, 14(2), 622–634. https://doi.org/10.47200/aoej.v14i2.1835
Ramadhan, I., Prancisca, S., Ismiyani, N., & Zalianty, A. (2023). Workshop Implementasi Kurikulum Merdeka Di Sma Negeri 1 Jagoi Babang ( Sekolah Perbatasan. Community Development Journal, 4(2), 4747–4751.
Sanjani, M. A. (2021). Pentingnya Strategi Pembelajaran Yang Tepat Bagi Siswa. Jurnal Serunai Administrasi Pendidikan, 10(2), 34. https://ejournal.stkipbudidaya.ac.id/index.php/jc/article/view/517
Sanuhung, F., Salsabila, U. H., Abd Wahab, J., Amalia, M., & Rimadhani, M. I. (2022). Pengunaan Aplikasi Padlet Sebagai Media Pembelajaran Daring Pada Mata Kuliah Teknologi Pendidikan (Studi Kasus Universitas Ahmad Dahlan). Jurnal Pendidikan Glasser, 6(1), 20. https://doi.org/10.32529/glasser.v6i1.1352
Sari, M., Elvira, D. N., Aprilia, N., Dwi R, S. F., & Aurelita M, N. (2024). Media Pembelajaran Berbasis Digital Untuk Meningkatkan Minat Belajar Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia. Warta Dharmawangsa, 18(1), 205–218. https://doi.org/10.46576/wdw.v18i1.4266
Setyaningsih, E. (2023). Perkembangan Multimedia Digital Dan Pembelajaran. Indonesian Journal of Learning and Instructional Innovation, 1(01), 34–48.
Sinaga, S., Boiliu, F. M., Zega, Y. K., & Sapalakkai, R. S. (2023). Diagnostik Kesulitan Belajar dan Perilaku Bermasalah Siswa. REAL DIDACHE: Journal of Christian Education, 3(1), 17–32. https://doi.org/10.53547/rdj.v3i1.365
Sulistyowati, R. (2023). Peningkatan Partisipasi Dan Hasil Belajar Sosiologi Melalui Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Accelerated Learning (Tal) Di Sman 1 Pleret Bantul. Jurnal Karya Ilmiah Guru.
Suyanto, S. (2018). Penelitian Tindakan Kelas. Journal of Chemical Information and Modeling, 1(September).
Wijaya, C., & Syahrum, S. (2013). Penelitian Tindakan Kelas: Melejitkan Kemampuan Penelitian Untuk Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Guru (R. Ananda (ed.); 1st ed.).
Wulandari, S., Peni, R., Fahmi, M., & Ayuningtyas, F. A. (2023). Implementasi E-Learning (Word Wall) Pada Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Pada Kelas XII MIPA 2 di SMA Negeri 3 Sidoarjo. Jurnal Ilmiah Pro Guru. Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya, 9(2).