FAKTOR LINGKUNGAN SEKOLAH YANG BERPERAN DALAM MENINGKATKAN OBESITAS ANAK SEKOLAH DASAR

Main Article Content

Nur Aminah Rangkuti Anto J Hadi Haslina Ahmad Lucy Widasary Megawati Megawati

Abstract

Obesitas merupakan suatu permasalahan kesehatan yang seringkali ditemukan dalam lingkup bermasyarakat. Obesitas adalah suatu kondisi dimana terdapat tumpukan lemak berlebihan pada tubuh maka bisa menimbulkan masalah kesehatan pada seseorang. Obesitas pada anak merupakan masalah global pada negaranegara berkembang dan menyebabkan masalah klinis dan meningkatkan angka kesakitan serta kematian dini. Penelitian bertujuan untuk menilai faktor lingkungan sekolah berperan dalam meningkatkan obesitas anak sekolah dasar di Kecamatan Panyabungan Kota Kabupaten Mandailing Natal. Jenis penelitian observasional dengan desain cross sectional study. Populasi adalah seluruh anak sekolah dasar kelas 4,5 dan 6 di SD N 076, SD 116 Percontohan, SD N 080 sebanyak 590 siswa. Sampel adalah seluruh anak sekolah dasar kelas 4,5 dan 6 di SD N 076, SD 116 Percontohan, SD N 080 sebanyak 238 siswa. Tehnik sampel yaitu cluster sampling. Instrument penelitian adalah alat-alat yang akan digunakan untuk pengumpulan data. Instrument penelitian ini dapat berupa kuesioner (daftar pertanyaan). Hasil penelitian menunjukkan bahwa ketersediaan makanan di kantin sekolah (p= 0,036), promosi makanan dan minuman sehat (p=0,024), kebijakan sekolah (p=0,011), program aktivitas fisik (0,020) dan lingkungan fisik sekolah (p=0,005) berperan dalam meningkatkan obesitas anak sekolah dasar. Sedangkan variabel yang paling berperan dalam meningkatkan obesitas anak sekolah dasar adalah kebijakan sekolah (Exp.(B)= 2.288). Kesimpulan yang diperoleh bahwa makanan di kantin sekolah, promosi makanan dan minuman sehat, kebijakan sekolah, program aktivitas fisik dan lingkungan fisik sekolah berperan dalam meningkatkan obesitas anak sekolah dasar. Diharapkan agar sekolah bisa melakukan kerja sama dan komunikasi dengan pihak kesehatan setempat untuk memberikan informasi dan penyuluhan tentang kesehatan di setiap tahun ajaran baru.

Article Details

How to Cite
[1]
N. A. Rangkuti, A. J. Hadi, H. Ahmad, L. Widasary, and M. Megawati, “FAKTOR LINGKUNGAN SEKOLAH YANG BERPERAN DALAM MENINGKATKAN OBESITAS ANAK SEKOLAH DASAR”, JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT, vol. 12, no. 2, pp. 593-603, May 2024.
Section
Artikel

References

Agustiningsasi Eriga., Mury Ririanty Dan Denny Antyo Hartanto. (2017). Hubungan Antara Paparan Iklan Makanan Dan Minuman Ringan Di Televise Dengan Perilaku Jajanan Pada Anak (Studi Analitik Pada Anak Dengan Status Gizi Sekolah Dasar Jember Lor 01 Partrang Kabupaten Jember). Jurnal Pustaka Kesehatan, Vol 5 (No 2)
Agustina Rita Dan Muhammad Ibnu Sina. (2020). Hubungan Pola Konsumsi, Aktivits Fisik Dan Faktor Genetic Dengan Angka Kejadian Obesitas Pada Anak Di Taman Kanak-Kanak Wilayah Kampong Makassar Halim Perdana Kusuma Jakarta Timur. Universitas Melahayati Lampung
Aladhiana, C. (2015). Leptin Sebagai Indikator Obesitas. Jurnal Kesehatan Prima 2015; I(1), 1364–1371
Angraini Lonia Dan Maria Mexitalia. (2014). Hubungan Tingkat Aktivitas Fisik Terhadap Status Gizi Pada Anak Usia Prasekolah. Jornal Article/ Jurnal Kedokteran Diponegoro
Aprillia, B. A. (2017). Faktor Yang Berhubungan Dengan Pemilihan Makanan Jajanan Pada Anak Sekolah Dasar.Http://Eprints.Undip.Ac.Id/32606/1/403
_Bondika_Ariandani_Aprillia_G2c007016.P Df
Arisman. (2014). Gizi Dalam Daur Kehidupan. Jakarta (Id): Buku Kedokteran Egc
Arikunto S. (2016). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik.
Jakarta: Rineka Cipta
Dev, D. A., Mcbride, B. A., Fiese, B. H., Jones, B. L., & Cho, H. (2013). Risk Factors For Overweight/Obesity In Preschool Children: An Ecological Approach. Childhood Obesity, 9(5), 399–408. Doi:10.1089/Chi.2012.0150
Cdc. (2021, December 3). Bmi For Children And Teens. from https://www.cdc.gov/obesity/childhood/defining.html.
Chao, A. M., Wadden, T. A., & Berkowitz, R. I. (2018). The Safety Of Pharmacologictreatment For Pediatric Obesity. Expert Opinion On Drug Safety, 17(4), 379–385. Doi:10.1080/14740338.2018.143714world Health Organization. (2021, March 4). Indonesia: Obesity Rates Among Adults.
Charina, M. S., Sagita, S., Koamesah, S. M. J., & Woda, R. R. (2022). Hubungan Pengetahuan Gizi Dan Pola Konsumsi Dengan Status Gizi Pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Nusa Cendana. Cendana Medical Journal, April, 197–204.-3.
Chortatos, A., Terragni, L. And Henjum, S. (2018) ‘Consumption Habits Of School Canteen And Non-Canteen Users Among Norwegian Young Adolescents: A Mixed Method Analysis’, Bmc Pediatric, 18(328), pp. 1–12. available at: https://doi.org/10.1186/s12887-018-
Duffey, K.J., Pereira, R.A. And Popkin, B.M. (2013) ‘Prevalence And Energy Intake From Snacking In Brazil: Analysis Of The First Nationwide Individual Survey’, European Journal Of Clinical Nutrition, 67(8), Pp. 868–874. Available At: https://doi.org/10.1038/ejcn.2013.60
Dunton Genevieve Fridlund. (2013). Korelasi Lingkungan Fisik Dengan Obesitas Anak: Tinjauan Sistematis. Nih (National Library Of Medicine)
Ekowati Januariana Zebua H. (2022) Pemilihan Jajanan Anak Sekolah Dasar Mardi Lestari.
Febriani R. (2014). Pemanfaatan Perpustakaan Sekolah Sebagai Sumberbelajar Siswa Di Smp. [Skripsi]. Pontianak: Universitas Tanjungpura
Giriwijoyo S. (2014). Ilmu Faal Olahraga (Fisiologi Olahraga)Fungsi Tubuh Manusia Pada Olahraga Untuk Kesehatan Dan Prestasi. Bandung: Remaja Rosdakarya
Danari Angel Lolita., Nelly Mayulu Dan Faranly Onibala. (2016). Hubungan Aktifitas Fisik Dengan Kejadian Obesitas Pada Anak Sd Di Kota Manado. Jurnal Keperawatan, Volume 1 Nomor 1
Hapsari Erlida Ratih Wulan. (2020). Faktor Yang Mempengaruhi Kondisi Di Kantin Di Sekolah Dasar Kota Semarang. Universitas Negeri Semarang
Hastuti, S. (2013). Efektivitas Iklan Layanan Masyarakat Di Televisi. Jurnal Ilmu Komunikasi. 2 (2): 67-69.
Hess, J.M. And Slavin, J. (2018) ‘The Benefits Of Defining “Snacks"’, National Library Of Medicine, 1(193), Pp. 284–287. Available At: https://doi.org/10.1016/j.physbeh.2018.0 4.019
Hidayati, S.N., Irawan, R., & Hidayat, B. (2016). Obesitas Pada Anak. Divisi Nutrisi Dan Penyakit Metabolik, Bagian/Smf Ilmu Kesehatan Anak. Fk Unair.
Ip P, Ho Fk, Louie Lh, Chung Tw, Cheung Yf, Lee Sl, Et Al. (2017). Childhood Obesity And Physical Activity-Friendly School Environments. J Pediatr. 2017;191:110-6
Irnanda Dana. (2017). Kebijakan Institusi Pendidikan Dalam Pengelolaan Obesitas Pada Remaja. Jom Fk Vol 4 No 2
Kemenkes RI. (2018). Kemenkes Ri. Profil Kesehatan Indonesia 2017 Data Dan Informasi.Kementrian Keseahtan Ri; 2018. In Jurnal Ilmu Kesehatan. Kerkez, F., & Tutal, V. (2020).
Kemenkes RI. (2018). Laporan Riskesdas 2018 Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. In Laporan Nasional Riskesdas 2018 (Vol. 53, Issue 9, Pp. 154–165).
Kementrian Kesehatan Ri, (2018), Laporan Nasional Riset Kesehatan Dasar 2018, Jakarta.
Ladiba Adani., Addina Zulfa., Adinda. (2021). Pengaruh Edukasi Gizi Terhadap Peningkatan Pengetahuan Dan Asupan Sayur Buah Pada Siswa Sekolah Dasar Dengan Status Gizi Lebih. Darusslam Nutrition Journal, Nov 2021, 5(2):110-120
Lestari Ayu. (2021). Hubungan Perilaku Mengkonsumsi Makanan Jajanan Kantin Sekolah Dnegan Status Gizi Siswa Sd Inpres Mouton Tengah. Promotif: Jurnal Kesehatan Masyarakat, Volume 11, Nomor 01
Latief, R Dan Y. Utud. (2015). Siaran Televisi Nondrama Kreatif, Produktif, Public Relations, Dan Iklan. Jakarta: Prenadamedia Group
Liza Putri, Dkk. (2020). Pengaruh Edukasi Menggunakan Booklet Terhadap Pengetahuan Orang Tua Dalam Merawat Anak Overweight Dan Obesitas Di Sekolah Dasar Negeri Wilayah Kerja Puskesmas Depok Di Kabupatem Sleman Yogyakarta. Yogyakarta: Jurnal Bidang Ilmu Kesehatan. Vol 10, No1. Juni 2020
Maidelwita, Yani. (2013). Pengaruh Faktor Genetik, Pola Konsumsi Dan Kejadian Obesitas Pada Anak Kelas 4-6 Sd Sbi Percobaan Ujung Gurun Padang. Stikes Mercubaktiwijaya Padang
Muhammad Harry Freitag Lugilo. (2018). Pemanfaatan Sekolah Sebagai Sarana Pencegahan Obesitas Sejak Dini Pada Remaja. Journal Of Community Empowermwnt For Health. Vol 1 (2)
Muhimah Himatul Dan Farpti. (2022). Ketersediaan Dan Perilaku Makanan Jajajnan Dengan Status Gizi Pada Anak Sekolah Dasar. Media Gizi Kesmas. Vol 12 No 1 Juni 2023
Masturoh Imas Dan Nauri Anggita. (2018). Metodologi Penelitian Kesehatan. Bahan Ajar Rekam Medis Dan Informasi Kesehatan. Jakarta: Kemenkes Ri
Nasriyah, Ummi Kulsum Dan Ika Trisanti. (2021). Perilaku Konsumsi Jajanan Sekolah Dengan Status Gizi Anak Sekolah Dasar Di Desa Tumpangkarsak Kecamatan Jati Kabupaten Kudus. Jurnal Ilmu Keperawata Dan Kebidanan Vol 2 No 1
Notoadmodjo S. (2017). Metode Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta
Nurhayati S. (2014). Pengaruh Latihan Sirkuit Delapan Pos Terhadap Kebugaran Jasmani Siswa Kelas Iv Dan V Sekolah Dasar Negeri Jogonegoro 1 Kabupaten Magelang [Skripsi]: Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta;
Nuryani And R. Rahmawati, (2018). “Kebiasaan Jajan Berhubungan Dengan Status Gizi Siswa Anak Sekolah Di Kabupaten Gorontalo,”
J. Gizi Indones. (The Indones. J. Nutr., Vol. 6, No. 2, Pp. 114– 122, 2018.
Oktafiandi, A., Agustiansyah, M. (2016). Beberapa Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Gizi Lebih Pada Siswa Di Sd Muhammadiyah 2 Kota Pontianak. Naskah Publikasi. Universitas Muhammadiyah Pontianak.
Putri, V. S., Marina M. (2018). Hubungan Pola Makan Dan Durasi Tidur Dengan Kejadian Obesitas Pada Anak Usia 6-7 Tahun Di Sd Unggul Sakti Kota Jambi. Jurnal Endurance. 2018;Oct 25;3(3):603
Pramono, A. And Sulchan, M. (2014) ‘Kontribusi Makanan Jajan Dan Aktivitas Fisik Terhadap Kejadian Obesitas Pada Remaja Di Kota Semarang’, Gizi Indonesia, 37(2), P. 129. Available At: https://doi.org/10.36457/gizindo.v37i2.1 58
Riau, Deny. (2016). Pengaruh Edukasi Gizi Dan Ceramah Dan Booklet Terhadap Peningkatan Pengetahuan Dan Sikap Gizi Remaja Overweight. Diponegoro: Jurnal Of Nutrition College. Vol 5. No 4
Riswanti, I., K. (2016). Media Buletin Dan Seni Mural Dalam Upaya Meningkatkan Pengetahuan Tentang Obesitas Info Artikel. Jhe Journal Of Health Education 2016; 1(1), 62–70
Rumajar F, Rompas S, Babakal A. (2015).Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Obesitas Pada Anak Tk Providensia Manado. Skripsi
Sanyaolu, A., Okorie, C., Qi, X., Locke, J., & Rehman, S. (2019). Childhood Andadolescent Obesity In The United States: a public health concern. global pediatric health, 6, 2333794x19891305. doi:10.1177/2333794x1989130.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta
Supariasa Idn. (2014). Penilaian Status Gizi. Jakarta (Id): Egc
Suryana Dan Yulia, F. (2017). Hubungan Aktivitas Fisik Dengan IMT Terjadinya Obesitas. Skripsi
Suteki M, Karwanto. (2014). Pelaksanaan Layanan Khusus Kantin Di Smp Negeri 1 Diwek Jombang. [Skripsi]. Surabaya: Universitas Negeri Surabaya; 2014
Utami. (2018). W Komposisi Lemak Tubuh.., & W, T. C. Buku Ajar Keperawatan Anak. Leutika Nouvalitera
Wardaningrum Chelly. (2018). Hubungan Antara Paparan Iklan Junk Food Dan Frekuensi Konsumsi Junk Food Dengan Status Gizi Lebih Pada Remaja Smp Di Wilayah Kerja Puskesmas Purwwosari Kota Surabaya. Skripsi Universitas Muhammadiyah Surakarta
Wati, I. D. P., Kushartanti, W., & Susilo, J. (2017). Kemampuan Motorik Kasar Siswa Sekolah Dasar Penderita Obesitas. Jurnal Gizi Klinik Indonesia, 8(2), 87–92. https://doi.org/https://doi.org/1022146/ijcn.17773
Weihrauch-Blüher S, Kromeyer-Hauschild K, Graf C, Widhalm K, Korsten- Reck U, Jödicke B, Et Al. (2018). Current Guidelines For Obesity Prevention In Childhood And Adolescence. Obes Facts. 2018;11(3):263–76
Widyawati, Nur. (2014). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Obesitas Pada Anak Sekolah Dasar Usia 6-14 Tahun Di Sd Budi Mulia 2 Yogyakarta. Skripsi. Program Studi Div Bidan Pendidik, Stikes Aisyiah Yogyakarta
World Health Organization. (2021). Obesity And Overweight. Who.
World Health Organization. (2021, March 4). Indonesia: Obesity Rates Among Adults Double Over Past Two Decades. Retrieved 23 January 2022, From Https://Www.Who.Int/Indonesia/News/Detail/04-03-2021indonesia- Obesity-Rates-Among-Adults-Double-Over-Past-Two-Ecades
Zogara Au. (2020). Kebiasaan Jajan Dan Status Gizi Pada Siswa Sekolah Dasar Di Kota Kupang Kupang Journal Of Food And Nutrition Research. 2020;1).