EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN DARING BERBASIS WHATSAPP BERBANTUAN MICROSOFT OFFICE POWERPOINT TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIKA SISWA SMK

  • Eva Yanti Siregar Institut Pendidikan Tapanuli Selatan
  • Marzuki Ahmad Institut Pendidikan Tapanuli Selatan
  • Randika Saputra SMK NEGERI 1 Marancar
Keywords: Pembelajaran Daring, Whatsapp, Microsoft Office Powerpoint, Komunikasi Matematika

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: 1. Mengetahui bagaimana gambaran penerapan whatsapp dengan bantuan Microsoft office powerpoint terhadap kemampuan komunikasi matematika siswa, 2. Untuk mengetahui bagaimana gambaran kemampuan komunikasi matematika siswa dengan pembelajaran daring berbasis whatsapp dengan bantuan Microsoft office powerpoint pada siswa SMK, 3. Menentukan apakah penerapan pembelajaran berbasis whatsapp berbantuan dengan Microsoft office powerpoint efektif terhadap kemampuan komunikasi matematika siswa. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang dilakukan di SMK Negeri 1 Marancar pada kelas XI TKJ dengan jumlah sampel penelitian 24 siswa.Data penelitian ini diambil dengan menggunakan observasi dan tes. Berdasarkan penelitian yang dilakukan diperoleh hasil :a) Hasil rata-rata dari pembelajaran daring berbasis whatsapp berbantuan Microsoft office powerpoint melalui observasi yang diperoleh nilai 3,30 (Baik); b) Gambaran kemampuan komunikasi matematika siswa di SMK Negeri 1 Marancar sebelum menggunakan pembelajaran daring berbasis whatsapp berbantuan Microsoft office powerpoint diperoleh nilai rata-rata 53,33 yang masuk pada kategori “Kurang”; c) Sedangkan setelah adanya penerapan pembelajaran daring berbasis whatsapp berbantuan Microsoft office powerpoint terhadap kemampuan komunikasi matematika siswa mencapai nilai rata-rata 83,03, apabila dikonsultasikan kriteria kemampuan komunikasi matematika siswa berada pada kategori :Sangat Baik”. Dari hasil penelitian yang telah dilaksanakan dapat disimpulkan bahwa pembelajaran daring berbasis whatsapp berbantuan dengan Microsoft office powerpoint efektif terhadap kemampuan komunikasi matematika siswa.

References

Ahmad, M. (2017). Efektivitas Penerapan Pembelajaran Berdasarkan Masalah untuk Membelajarkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematika Siswa SMP. Jurnal Education And Development, 6(4), 34-34. http://journal.ipts.ac.id/index.php/ED/article/view/262/151
Arikunto. (2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Prakti. Jakarta Rineka Cipta.
Ansari. 2012. Analisis Kualitatif Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa yang diberi Pembelajaran Matematika Realistik. Jurnal Gantang, 3 (2), 83-95
Arnesi, Novita,. Hamid, K, Abdul. (2015). Penggunaan Media Pembelajaran Online-Offline dan Komunikasi Interpersonal Terhadap Hasil Belajar Bahasa Inggris. Universitas Negeri Medan.
Bungin, Burhan. (2010). Metodologi Penelitian Kuantitatif. Jakarta : Kencana Prenada Media Group.
Ahmad, M., Siregar, Y. P., & Siregar, N. A. (2018, July). The Effectiveness of Realistic Mathematics Learning Model Based on Mandailing Culture in Teaching of Students’ Mathematical Problem Solving Ability. In 2nd International Conference on Mathematics and Mathematics Education 2018 (ICM2E 2018). Atlantis Press. https://doi.org/10.2991/icm2e-18.2018.31
Ahmad, M., Siregar, Y. P., Siregar, N. A., & Effendi, H. Realistic Math-Based Learning Model Based on Mandailing Culture. International Journal of Sciences: Basic and Applied Research (IJSBAR) Volume, 39, 67-78. https://doi.org/10.17605/OSF.IO/4CP5Y
Daheri, M, dkk. (2020). Efektivitas Whatsapp sebagai Media Belajar Daring. Jurnal Basicedu, IV(4), 775-783.
Depdiknas. (2006). Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia.

Dabbagh,. Ritland,. Arnesi,. Hamid, (2015). Analisis Efektivitas Pembelajaran Daring (Online) Untuk Siswa SMK Negeri 8 Kota Tangerang Pada Saat Pandemi Covid-19.
Gintings. (2008). Analisis Kualitatif Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa yang diberi Pembelajaran Matematika Realistik. Jurnal Gantang, 3 (2), 83-95.
Hadisi,. Muna. (2015). Analisis Proses Pembelajaran Dalam Jaringan (DARING) Masa Pandemi Covid-19 Guru Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu,4 (4), 131.
Hamdunah, Fitri, & Cesaria. 2014. Analisis Kualitatif Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa yang diberi Pembelajaran Matematika Realistik. Jurnal Gantang, 3 (2), 83-95.
Hikmah, S, N., Maskar, S. 2020. Pemanfaatan Aplikasi Microsoft Powerpoint pada Siswa SMP Kelas VIII dalam Pembelajaran Koordinat Kartesius. Jurnal Ilmiah Matematika Realistik (JL-MR), I(1), 15-19.
Hodiyanto. 2017. Kemampuan Komunikasi Matematis dalam Pembelajaran Matematika. Jurnal AdMathedu, VII(1).
Malyana, A. 2020. Pelaksanaan Pembelajaran Daring dan Luring dengan Metode Bimbingan Berkelanjutan pada Guru Sekolah Dasar di Teluk Betung Utara Bandar Lampung. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Indonesia, II (1), 67-76.
Maryatun. 2015. Pengaruh Penggunaan Media Program Microsoft Office Powerpoint terhadap Hasil Belajar Strategi Promosi Pemasaran Mahasiswa Semester 2 Program Studi Pendidikan Eko omi Universitas Muhammadiyah Metro Tahun Ajaran 2014/2015. Jurnal Pendidikan Ekonomi UM Metro, III(1), 1-14.
Mirzon daheri, Juliana, deriwanto, ahmad dibul amda. 2020. Efektivitas whatsapp sebagai Media Belajar Daring. Jurnal basicedu .4 (4), 775-783.
Nizar, a. 2014. Statistik untuk Penelitian Pendidikan. Bandung ; Ciptapustaka Media.
Nofrianto, Maryuni, & Amri, 2017. Analisis Kualitatif Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa yang diberi Pembelajaran Matematika Realistik. Jurnal Gantang, 3 (2), 83-95.
Permendiknas Nomor 22 tahun 2006. Analisis Kualitatif Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa yang diberi Pembelajaran Matematika Realistik. (2018). Jurnal Gantang, 3 (2), 83-95.
Putri, H,. Maula, L, M., Uswatun, D, A. Analisis Proses Pembelajaran dalam Jaringan (DARING) Masa Pandemi COVID-19 pada Guru Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu. IV(4), 861-872.
Raharti. 2019. Whatsapp Media Komunikasi Efektif Masa Kini (Studi Kasus pada Layanan Jasa Informasi Ilmiah di Kawasan Puspitek. Jurnal Visi Pustaka, XXI(2).
Rangkuti, Ahmad Nizar. 2016. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Citapustaka Media.
Published
2023-07-06
How to Cite
Siregar, E., Ahmad, M., & Saputra, R. (2023, July 6). EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN DARING BERBASIS WHATSAPP BERBANTUAN MICROSOFT OFFICE POWERPOINT TERHADAP KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIKA SISWA SMK. JURNAL MathEdu (Mathematic Education Journal), 6(2), 110-119. https://doi.org/https://doi.org/10.37081/mathedu.v6i2.5275